Wahai Dosen, Berbicaralah dengan Bahasa Manusia !


dosenkiller.jpgItulah teriakan para mahasiswa kepada dosennya, yang mungkin nggak pernah tersampaikan, dan saya yakin akan menjadi blunder kalau diungkapkan. Kecuali bagi para mahasiswa yang memiliki kebebasan nilai IPK, kebebasan pola pikir, kebebasan penelitian, kebebasan finansial dan kebebasan ketergantungan serta ketaatan kecuali kepada satu yang Diatas. Mahasiswa pedjoeang yang tetap mau mengatakan kebenaran meskipun itu sangat sulit, pahit dan sakit. Tidak saya rekomendasikan, karena ungkapan

0 komentar:

Peranan Leadership dalam Knowledge Management (People)

Seperti sudah kita ketahui bersama, knowledge management terdiri dari tiga komponen utama, yaitu People, Process, dan Technology. Dalam tulisan ini akan dibahas tentang pengaruh leadership dalam knowledge management terutama pada tiga komponen tersebut.
Pengaruh Leadership pada People


People sangat penting dalam keberhasilan penerapan knowledge management, karena itu leadership yang kuat sangat memiliki peranan besar dalam model kesuksesan knowledge management. Penerapan knowledge management akan membuat suatu perubahan pada perusahaan terutama perubahan budaya orang-orang yang terlibat. Dalam artikelnya  John Paul Kotter, (1998) yang berjudul “Winning at change” mengatakan bahwa leadership

0 komentar: